Energy Saver Mode yaitu suatu mode hemat energi adalah sebuah widget tambahan untuk hiasan blog berupa tampilan hemat energi pada layar komputer jika online melebihi batas waktu yang telah ditentukan dan tidak ada pergerakan kursor maupun keyboard komputer. Buat sobat blogger yang ingin baterai laptopnya awet maupun listriknya hemat, bisa memasangnya di blog sobat sekalian.
Tutorial cara membuat mode energy saver di blog sebagai berikut ini.
1. Masuk ke akun blogger Dasbor>Template>Edit HTML> centang expand template widget
2. Cari kode </head>
3. Tepat di atas kode tadi masukkan kode berikut:
Lalu simpan template
4. Masuk ke Tata Letak > Tambahkan Gadget > pilih HTML Javascript, lalu Masukkan kode berikut :
Simpan, Simpan Perubahan
Catatan :
- Tutorial ini menggunakan tampilan dasbor blogger terbaru.
- time=100 adalah waktu untuk mencapai mode hemat energi tadi, terhitung mulai kita membuka blog, sobat bisa mengaturnya 100 berarti sama dengan 100 detik.
- Jika gagal atau tidak berfungsi silakan tambahkan kode di bawah ini tepat di bawah kode no. 3, yang mungkin bisa terjadi akibat konflik kode jquery. (Opsional) .